PROGRAM KEGIATAN PEMBIASAAN

Jenis dan strategi pelaksanaan program pembiasaan budaya sekolah tentang sikap spiritual

  1. berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran.
  2. sholat dhuha dan dhuhur berjamaah setiap hari.
  3. kegiatan tadarus di awal pembelajaran setiap hari.
  4. budaya mengucap salam saat masuk kelas.
  5. budaya beristighfar jika melakukan kesalahan.
  6. budaya berta’awudz sebagai wujud syukur atas nikmat Allah SWT.
  7. kegiatan peringatan hari besar keagamaan.

 

Jenis dan Strategi pelaksanaan program pembiasaan budaya sekolah tentang sikap sosial

    1. budaya 5 S + 1 J : senyum, sapa, salam, sopan, santun dan jabat tangan.
    2. budaya mengantri saat menggunakan fasilitas sekolah.
    3. budaya saling tolong menolong, menengok warga sekolah yang sakit dan bertakziah jika ada warga sekolah yang berduka.
    4. infak setiap hari Jum’at yang bertujuan agar peserta didik mempunyai jiwa sosial terhadap orang lain.
    5. upacara bendera setiap hari senin.
    6. bakti sosial yang bersifat insidental.